Jumat, 18 Mei 2012

ARTI SEBUAH KESEMPURNAAN

Seorang lelaki yg sangat tampan dan sempurna merasa
bahwa Tuhan pasti menciptakan seorang perempuan
yg sangat cantik dan sempurna pula untuk jodohnya.
Karena itu ia pergi berkeliling untuk mencari jodohnya.
Kemudian sampailah ia disebuah desa. Ia bertemu dengan
seorang petani yg memiliki 3 anak perempuan dan semuanya
sangat cantik. Lelaki tsb menemui bapak petani dan
mengatakan bahwa ia ingin mengawini salah satu anaknya tapi
bingung mana yang paling sempurna.


Sang Petani menganjurkan untuk mengencani mereka satu
persatu dan si Lelaki setuju. Hari pertama ia pergi berduaan
dgn anak pertama. ketika pulang,ia berkata kepada bapak
Petani,” Anak pertama bapak memiliki satu cacat kecil, yaitu
jempol kaki kirinya lebih kecil dari jempol kanan.”
Hari berikutnya ia pergi dgn anak yang kedua dan ketika pulang
dia berkata,”Anak kedua bapak juga punya cacat yang
sebenarnya sangat kecil yaitu agak juling.”
Akhirnya pergilah ia dengan anak yang ketiga. begitu pulang ia
dengan gembira mendatangi Petani dan berkata,”inilah yang
saya cari-cari. Ia benar-benar sempurna.”
Lalu menikahlah si Lelaki dgn anak ketiga Petani tersebut.
Sembilan bulan kemudian si Istri melahirkan. dengan penuh
kebahagian, si Lelaki menyaksikan kelahiran anak pertamanya.
Ketika si anak lahir, Ia begitu kaget dan kecewa karena anaknya
sangatlah jelek. Ia menemui bapak Petani dan bertanya “ Kenapa
bisa terjadi seperti ini Pak. Anak bapak cantik dan saya Tampan,
Kenapa anak saya bisa sejelek itu..?””
Petani menjawab,” Ia mempunyai satu cacat kecil yang tidak
kelihatan . Waktu itu Ia sudah hamil duluan.....”

Kadangkala saat kita mencari kesempurnaan, yang kita dapat
kemudian kekecewaan. Tetapi kala kita siap dengan kekurangan,
maka segala sesuatunya akan terasa istimewa.


MUTIARA KALBU SEBENING EMBUN PAGI

0 komentar:

Posting Komentar

Ilham Khur Aeni. Diberdayakan oleh Blogger.

Mengenai Saya

Foto saya
ILHAM KHUR AENI * Golongan darah "B" * Anak pertama dari dua bersaudara * Hobi olahraga terutama sepak bola * Suka warna merah * Suka nasi goreng dan jus alpukat * Nomor favorit10 * Pernah patah tulang di lengan sebelah kiri * Suka nerves klo deket cwek yg di sukai * Lebih senang di panggil "IL" dari pada "HAM" * Menyukai "Mesut Özil" * Fanatik dengan Manchester United * Suka dengerin lagu ADA Band * Tidak suka taoge * Tidak suka rokok dan asapnya * Ukuran baju "M" * Ukuran sepatu "41" * Ukuran celana "30" * Orangnya gak tegaan * Tidak suka jalan jalan yg tidak bermanfaat * Suka maen Game * Punya solidaritas tinggi * Suka Buah Jeruk & Manggis * Tidak suka semua jenis oseng oseng * Suka cewek yg imut ^_^ * Pendiam kalau sama org yg belum kenal * Kalau buka puasa, paling seneng kalau ada es blewah Allah Tuhanku Muhammad Nabiku Al-Quran Kitabku Islam Agamaku Ayah Inspirasiku